Blogjoko kali ini akan memberikan sedikit cara untuk Menambah Gadget di Atas / Bawah Posting. Gadget di Atas / Bawah Posting atau memiliki fungsi untuk menempatkan misalnya kode iklan adsense, kotak Fans Page ataupun gambar. yang penting bisa disesuaikan untuk menambah bagus tampilan desain dari blog kita.
2. cari kode
<div id='main-wrapper'>
<b:section class='main' id='main' showaddelement='no'>
3. Jika sudah menemukannya, ganti tulisan no menjadi yes. Sehingga kode di atas menjadi
<div id='main-wrapper'>
<b:section class='main' id='main' showaddelement='yes'>
4. Save templates, mudahkan ? sangat mudah....
Jika Gadget yang muncul diatas postingan, makan caranya tinggal klik tambah Gadget, langsung tambahkan disitu. Setelah selesai baru di geser ke bawah postingan.
Terimakasih.. jangan lupa klik like ya...
0 Response to "Cara Menambah Gadget di Atas / Bawah Posting"
Posting Komentar